Thursday, July 12, 2018

AMD Ryzen Threadripper Gen-2 Ada Dua Jenis, Rilis 13 Agustus


Beberapa waktu lalu Medcom.id mengabarkan sumber asal Tiongkok sudah menerima sekaligus menguji prosesor HEDT (High-End Desktop)nRyzen Threadripper Generasi ke-2 yang hadir dengan 32 core dan 64 thread.

Kini kabar terbaru dikutip dari WCCFTech menyebutkan bahwa prosesor tersebut akan dirilis ke pasar pada tanggal 13 Agustus nanti meskipun belum ada informasi resmi dari pihak AMD. Kabar menariknya lagi disebutkan bahwa prosesor ini akan hadir dalam dua model.


AMD Ryzen Threadripper Generasi ke-2 akan hadir dengan dua model yang sama-sama berbasis fabrikasi 12nm seperti saat pertama kali diperkenakan secara singkat di ajang Computex 2018, dengan hanya membawa arsitektur 32 core dan 64 thread.

Prosesor ini akan hadir dengan dua model yang dibagi menjadi Ryzen Threadripper 2990X dan Ryzen Threadripper 2950X. Seri 2990X menjadi yang tertinggi yakni dengan 32 core dan 64 thread, sementara seri 2950X hadir dengan 24 core dan 48 thread.

AMD Ryzen Threadripper 2990X 18Dewa disebut akan hadir dengan base clock 3,4GHz dan boost clock tertinggi mencapai 4GHz, sementara fitur precision boost akan mendongkrak clock speed sebesar +200MHz sehingga boost clock tadi bisa meningkat menjadi 4,2Ghz dalam mode single core dan tingkat TDP sebesar 250W serta masih kompatibel dengan soket TR4.

Sementara untuk seri Ryzen Threadripper 2950X akan membawa TDP yang sama yakni 250W dengan yang saja murah ketimbang AMD Ryzen Threadripper 2990X.

No comments:

Post a Comment